Cara mengganti suatu karakter menjadi enter, tab, dll

 


   Selamat bertemu kembali agan-agan semua. kali ini saya akan membahas tentang cara me-replace suatu karakter text atau symbol ke karakter laen.
bingung???? sama. :)
   
    Saya paling sulit untuk merangkai kata-kata karena saya bukan caeril anwar, jadi langsung TKP aj. OK.
Kita akan langsung mencoba untuk mengganti "." jadi "Enter" (ahh ngajarin anak tk ya.... Sabar gan, bila mengganti satu ato dua emang gampang. tapi coba pengan mengganti dalam suatu subtitle film yang kadang ampe ribuan kalimat gito, cape ga'???? :))

Sudah-sudah jangan bertengkar.... :)
  • Pertama-tama masuk ke aplikasi Notepad++ (tu kan agak beda) karena untuk merubah suatu karakter menjadi "Enter" itu ga' bisa kalo lewat Notepad biasa ato MsWord. jadi kalo lum punya download dulu disini.
  • kalo udah masuk pastikan kalo udah ada pasien yang mau diobati..... :)
  • tekan tombol "Ctrl+H" ato menu Find->Replace nanti akan muncul windows sbb.
  • masukkan "." pada "Find what" lalu masukkan "\n" pada "Replace with"
  • sebelum di pencet Replace jangan lupa centang Extend pada menu Search mode di bawah-nya
  • dan tinggal eksekusi.
"\n" diatas untuk mengganti Enter. ada beberapa lagi yaitu;
\n --> Enter
\r --> New Line
\t -->
\0 -->
\x -->
dan masih banyak lagi yang lainnya.

Contoh diatas juga bisa dipakai untuk sebaliknya.
Ok, sekian dulu pembahasan untuk kali ini.
Beri masukan baik saran, kritik ato pertanyaan isi komentar dibawah.

Posting Komentar

0 Komentar